Hastag:mem

Siaran Pers

Dilaksanakan Sederhana, Wabup Masitah Hadiri dan Ucapkan Selamat Hari Jadi ke 125 Kota Balikpapan

BALIKPAPAN - Pandemi Covid 19 yang masih rentan penularannya membuat seluruh elemen membatasi segala aktifitas dan mobilitas termasuk bagi acara atau kegiatan pemerintah seperti halnya peringatan HUT Kota Balikpapan tahun 2022.  ....


Bupati Minta Media Beritakan Hal Baik tentang Paser

Balikpapan - Bupati Paser dr Fahmi Fadli meminta kepada media, termasuk Kaltim Post agar bisa membantu Pemkab Paser dalam menyampaikan berita-berita positif tentang Paser. Bupati menyebut banyak informasi tentang Paser yang belum diketahui masyarakat umum s ....


Icon+ Diharapkan Bisa Atasi Keterisolasian Jaringan di Pesisir dan Desa Terjauh

Balikpapan – Salah satu harapan Pemkab Paser dalam pertemuan dengan Icon+, Jumat (28/1) di Balikpapan adalah agar anak perusahaan PLN ini bisa membantu Pemkab Paser membuka keterisolasian jaringan telekomunikasi di desa terjauh seperti Kepala Telake dan sebagian daerah pesisir s ....


Paser Cari Alternatif Sumber Energi yang Lain

Balikpapan – Pernyataan GM PLN UIW Kaltimtara Saleh Siswanto tentang tidak adanya alokasi anggaran untuk membantu instalasi jaringan listrik yang baru di Kabupaten Paser tahun ini, tidak lantas membuat Pemkab Paser patang arang. Ada 3 usulan dikemukakan Bupati Fahmi dan para pejabat Pemkab Paser ....


Warga Muara Samu Adukan PT BMML ke Wakil Bupati

Tana Paser - Masalah lahan yang berlarut-larut antara warga Muara Samu dan PT Bumi Mulya Makmur Lestari atau BMML tak kunjung selesai membuat warga semakin gerah. Akhirnya mereka pun mengadukan hal ini kepada Wakil Bupati Hj Syarifah Masitah Assegaf. Harapannya, Pemkab Paser bis ....


Pemkab Paser dan Bank Indonesia Sepakat Kembangkan UMKM Berbasis Digital

TANA PASER – Pemerintah Kabupaten Paser dan Bank Indonesia sepakat untuk melakukan kolaborasi memajukan UMKM di Benuo Daya Taka menjadi UMKM yang berbasis digitalisasi, baik digital marketing maupun digital logistik. Kesepakatan ini merupakan salah satu hasil pertemuan kedua pih ....


Sekda Pimpin Sosialisasi Permen PANRB di Lingkungan Asisten Umum Setda

TANA PASER – Sekretaris Daerah Katsul Wijaya memimpin sosialisasi Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PAN&RB) Nomor 8 tahun 2021 bagi para pejabat tingkat administrasi dan pengawas di lingkungan Asisten Administrasi Umum Setda Kabupate ....


Dimuat dalam 7.8366 detik dengan memori 0.72MB.