Hastag:menyerahkan

Siaran Pers

Wakili Bupati Paser, Sekda Serahkan LKPD Unaudited Tahun Anggaran 2022

Samarinda - Sebagai sebuah bentuk pertanggungjawaban pemerintah kepada publik dalam hal pengelolaan keuangan negara, Pemerintah Kabupaten Paser menyerahkan Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Unaudited Pemerintah Kabupaten Paser Tahun Anggaran 2022 kepada Badan Pemeriksaan Keuangan Republik ....


Bupati Fahmi Menyerahkan Kartu BPJS Ketenagakerjaan sebanyak 32.268 kepada Pekerja Rentan Kabupaten Paser

Bupati Paser, dr. Fahmi Fadli hadir dan menyerahkan Kartu BPJS kepada pekerja rentan di Kabupaten Paser, Senin, (24/10 /2022) di Pendopo Bupati. Kegiatan ini merupakan kelanjutan dari kegiatan yang telah dilaksanakan pada akhir September lalu dimana Pemerintah Kabupaten Paser telah menandatangani ....


Serahkan 2 Unit Bantuan Mobil Operasional Kementerian Desa PDTT , Ini Pesan Romif

Tana Paser - Selain melantik Anggota BPD, mewakili Bupati Paser Asisten Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat Romif Erwandi juga menyerahkan 2 unit sarana transportasi pedesaan untuk Desa Kerang dan Desa Tempakan Kecamatan Batu Engau di Bai Ja ....


Kades Bente Tualan Minta Perbaikan Jembatan Gantung ke Wabup

TANA PASER – Di sela-sela kunjungan Wakil Bupati Paser Hj Syarifah Masitah Assegaf SH ke Long Kali untuk menyerahkan bantuan benih padi, Selasa (22/9), Kepala Desa meminta waktu untuk menyampaikan aspirasi masyarakatnya yaitu pembangunan jembatan gantung Bente Tualan dan perbaik ....


  • 1
Dimuat dalam 3.7411 detik dengan memori 0.71MB.