Hastag:didik

Siaran Pers

35 Pendidik MTsN 1 Paser Laksanakan Vaksin, Kamad Berharap Awal Juli Bisa Tatap Muka

Tana Paser – Sebanyak 35 Pendidik dan Tenaga kependidikan Madrasah Tsanawiyah Negeri 1 Paser hadiri panggilan dan laksanakan vaksinasi covid-19 di Puskesmas Tanah Grogot, Senin (31/05).Kegiatan vaksinasi Covid-19 yang dimulai dari pukul 11.30 sampai dengan pukul 14.00 Wita telah diikuti ol ....


MTsN 1 Paser Laksanakan PPDB Online, Ini Tahapan-tahapan yang Harus Di Siapkan Calon Peserta Didik

Tana Paser – Madrasah Tsanawiyah Negeri 1 Paser resmi menetapkan tanggal Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) Online tahun 2021, setelah melaksanakan rapat internal Kepala madrasah dan panitia PPDB, Sabtu (29/05).Saat dihubungi setelah rapat, ketua panitia PPDB Muhammad Kholik, S. Ag menje ....


Pejabat Pengawas di Pemkab Paser Ikuti Diklat Pim IV secara Online

TANA PASER – Sebanyak 31 pejabat pengawas atau setingkat Eselon IV di lingkungan Pemerintah Kabupaten Paser mengikuti Pendidikan dan Latihan Kepemimpinan (Diklat Pim) IV yang berlangsung dengan sistem Pelatihan Jarak Jauh (PJJ). Mereka tergabung dalam Diklat Pim Angkatan VI yang dilaksanakan oleh ....


Pendidik dan Tenaga Kependidikan MTsN 1 Paser Terima Vaksin Covid-19 Tahap Dua

Tana Paser -  Dua minggu setelah pelaksanaan vaksinasi pertama bagi 9 tenaga pendidik dan kependidikan Madrasah Tsanawiyah Negeri 1 Paser (5/3). Pada hari Jumat (19/3), dilaksanakan vaksinasi kedua kategori pelayanan publik bertempat di Puskesmas Senaken pukul 08.00 Wita. ....


429 Siswa Ikuti Tes SNPDB MAN IC Paser

Tana Paser - Sebagaimana tahun-tahun sebelumnya, pada tahun 2021 ini, Seleksi Nasional Peserta Didik Baru (SNPDB) Madrasah Aliyah Negeri (MAN) dengan sistem boarding school (sekolah berasrama) di bawah naungan Kementerian Agama kembali diselenggarakan, Sabtu-Ahad (27-28 Pebruari 2021). Secara nas ....


Studi Wawasan MIN 2 Samarinda ke MAN IC Paser

Tana Paser - Dalam rangka mengembangkan madrasah, Kepala MIN 2 Samarinda beserta seluruh guru dan tenaga kependidikan berjumlah 43 orang kunjungi MAN Insan Cendekia Paser dan disambut baik oleh Kepala Madrasah, komite sekolah dan seluruh jajaran pimpinan MAN Insan Cendekia Paser (27/2/2021). ....


Dimuat dalam 0.1758 detik dengan memori 0.73MB.