Hastag:antara

Siaran Pers

Bupati Paser Pastikan Dukung Penuh Keberlanjutan Festival Harmonis Budaya Nusantara di Kaltim

Sepaku - Deputi Bidang Koordinasi Revolusi Mental, Pemajuan Kebudayaan, dan Prestasi Olahraga, Kemenko PMK bersama Direktorat Jenderal Kebudayaan, Kemendikbud Ristek menggelar Festival Harmoni Budaya Nusantara 2023, bertajuk melestarikan budaya merawat bumi nusanta ....


Wabup Masitah Hadir Beri Dukungan, Atlit Dayung Paser Berhasil Sumbang Perunggu

Palembang - Kabupaten Paser patut bangga karena 6 diantara 9 atlit Pekan Olahraga Pelajar Nasional (Popnas) tahun 2023 merupakan anak yang berasal dari Bumi Daya Taka menjadi kontingen perwakilan provinsi Kalimantan Timur pada cabang dayung.Dalam Popnas tahun ....


Wabup Masitah Hadiri Rapat Kerja Bersama Antara BNN Provinsi Kaltim Dengan BNK Paser

Tana Paser - Dalam rangka pemetaan Kawasan rawan narkoba dan sinergitas program pemberdayaan alternatif di Kabupaten Paser, Badan Narkotika Nasional (BNN) Provinsi Kalimantan Timur Bersama Badan Narkotika Kabupaten (BNK) Paser menggelar rapat kerja bersama yang dihadiri Wakil ....


Jadi Salah Satu Daerah Penyangga IKN Nusantara, Sekda : Paser Akan Turut Berperan Dalam Percepatan Pembangunan

Jakarta - Sejak ditetapkannya Kalimantan Timur sebagai menjadi kawasan Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara oleh Presiden Joko Widodo, berbagai langkah persiapan pembangunan terus dilakukan Pemerintah Republik Indonesia.Salah satunya yaitu digelarnya pertemuan antara pem ....


Bupati Hadiri Penandatanganan Perjanjian Kerjasama Antara Perumda Prima Jaya Taka Kabupaten Paser Dengan PT Sinar Pangan Borneo

Tana Paser – Bupati Paser, dr.Fahmi Fadli menghadiri acara penandatanganan Perjanjian Kerjasama Antara Perumda Prima Jaya Taka Kabupaten Paser Dengan PT Sinar Pangan Borneo, Sabtu (24/122022) di pendopo Lou Bapekat Jl Kusuma Bangsa Tanah Grogot.  Dalam sambutannya Bupati Fahmi ....


Jembatan Putri Petong Sungai Kandilo Direhabilitasi

Tana Paser – Sudah 10 tahunan Jembatan Sungai Kandilo penghubung antara ibukota Tana Paser dan Desa Sungai Tuak dibangun. Tepatnya diresmikan pada tahun 2012. Jembatan ini pada saat itu membuka isolasi 3 desa yaitu Desa Sungai Tuak, Desa Pepara dan Desa Pulau Rant ....


Dimuat dalam 8.3881 detik dengan memori 0.71MB.