Hastag:unsur

Siaran Pers

Perencanaan yang Kuat Merupakan Unsur Yang Paling Penting Dalam Pembangunan

Jakarta -  Bupati Paser, dr. Fahmi Fadli menyampaikan terima kasih dan menyambut baik terealisasinya MoU / kerjasama antara Pemerintah Kabupaten Paser dengan PT Adhikari  tentang Perencanaan dan Investasi Infrastruktur di Kabupaten Paser yang dilaksanakan di Hotel Four Points By Sheraton Jakarta, ....


Pilkades Serentak 72 Desa di Kabupaten Paser, Pantau 3 TPS Sekda Harap Terlaksana Aman Kondusif

Tana Paser - Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) tahun 2022 dilakukan serentak di 72 Desa Se Kabupaten Paser pada 30 November 2022. Untuk memantau jalannya Pilkades, unsur Forkopimda Dandim 0904/Paser Letkol Inf Ary Susetyo, Kapolres Paser AKBP Kade Budiyarta, Ketua ....


Komitmen Dukung Penguatan Ideologi Pancasila, Bupati Fahmi Apresiasi Keterlibatan Lima Unsur Kabupaten Paser

Samarinda - Dalam upaya Penguatan Pembinaan Ideologi Pancasila, Bupati Fahmi apresiasi lima unsur yang terdiri dari pemerintah dan non pemerintah yaitu pemerintah daerah, dunia usaha, pendidikan, media dan kemasyarakatan yang turut menjadi peserta pembekalan Penguatan Pembinaa ....


INFRASTRUKTUR MERUPAKAN UNSUR FUNDAMENTAL DALAM MELAKSANAKAN PEMBANGUNAN MENUJU “PASER MAS”

 Pengertian dari Infrastruktur  bukan hanya akses jalan saja, akan tetapi seluruh struktur dan juga fasilitas dasar baik itu fisik maupun sosial seperti bangunan, pasokan listrik, irigasi, jalan, jembatan dan lain sebagainya yang dibutuhkan untuk ....


Perkuat Peran Forkopimda, Bupati Fahmi dan Forkopimda Paser Kunjungi Kabupaten Badung

Badung – “Sangat tepat bagi kami untuk silaturahmi ke Kabupaten Badung, bersama unsur Forkopimda Kabupaten Paser. Alasannya adalah Kabupaten Badung menjadi tempat bagi kami,  juga bagi daerah lain karena prestasinya baik di pelayanan publik, ....


Dimuat dalam 6.0808 detik dengan memori 0.71MB.