Siaran Pers
Menembus Desa Tanjung Aru via Moda Transportasi Darat
Tana Paser - Jarak dari Ibu Kota Kabupaten Paser yakni Kecamatan Tanah Grogot ke Desa Tanjung Aru Kecamatan Tanjung Harapan puluhan kilometer. Dapat ditempuh via jalur darat dan laut.Berdasarkan data Badan Pusat Statistik (BPS) Kabupaten Paser, jika jalur darat ....
Staf Ahli Kesra Bersama Forkopimda Lakukan Penanaman Mangrove di Modang
Modang- Staf Ahli Kesra Drs Arief Rahman, M.Si mewakili Bupati Paser beserta Forkopimda melakukan penghijauan yaitu dengan menanam pohon mangrove di Desa Modang, Rabu (23/8)2023). Kegiatan tersebut merupakan program dari Polri yang dilakuk ....
Peningkatan Akses Jalan Modang-Pasir Mayang Capai 47 Persen
Tana Paser - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Paser saat ini masih terus berupaya melakukan perbaikan infrastruktur, utamanya akses jalan masyarakat di wilayah pedesaan. Salah satunya di Desa Modang-Desa Pasir Mayang Kecamatan Kuaro, yang saat ini tengah dilakukan ....
Bupati Fahmi Tinjau Jalan Modang -Pasir Mayang
Tana Paser - Usai menghadiri persiapan Desa Anti Korupsi di Padang Jaya, Rabu (8/2) siang, Bupati Paser dr Fahmi Fadli langsung menuju Desa Modang untuk meninjau pembangunan jalan menuju Desa Pasir Mayang.Saat berpamitan di Desa Padang Jaya dan menaiki mobilnya ....
Berharap Perumda Tirta Kandilo Dapat Menghasilkan Laba
Balikpapan - "Semoga kedepannya Perumda air minumTirta Kandilo dapat menghasilkan laba atau keuntungan bagi daerah", harap Bupati Paser selaku KPM atau Kuasa Pemilik Modal Perumda air minum Tirta Kandilo Kabupaten Paser dihadapan pimpinan dan peserta saat membuka Sosialisasi M ....