Hadiri Rakor dan Kukuhkan Pengurus Forum Kewaspadaan Dini Masyarakat Se-Kabupaten Paser, Sekda : Berikan Edukasi dan Pemahaman Cerdas Kepada Masyarakat
Tana Paser - Pemerintah Kabupaten Paser melalui Basan Kesatuan Bangsa dan Politik menggelar kegiatan rapat koordinasi sekaligus pengukukuhan Pengurus Forum Kewaspadaan Dini Masyarakat (FKDM) Se-kabupaten Paser, Selasa (14/6/2022). ....