Hastag:meningkatkan

Siaran Pers

SPBE Bertujuan Untuk Meningkatkan Kualitas Layanan Publik, Bupati Buka Rakor Bidang Komunikasi, Informatika, Statistik dan Persandian se Kalimantan Timur Tahun 2023

Tana Paser - Sistem Pemerintah Berbasis Elektronik (SPBE) diamanatkan dalam Peraturan Presiden Nomor 59 Tahun 2018, antara lain menyatakan bahwa penyelenggaraan Pemerintah yang memanfaatkan teknologi informasi dan komunikasi dimaksudkan untuk memberikan layanan kepada pengguna, dengan prinsip kes ....


Untuk Lebih Menjalin Silaturahmi dan Meningkatkan Sinergisitas Bupati Fahmi Melakukan Olahraga Bersama

Tana Paser - Bupati Paser,dr.Fahmi Fadli melakukan olahraga bersama Forkopimda dan Kepala Perangkat Daerah, Jumat (27/1/2023). Kegiatan olahraga bersama dimulai dengan bersepeda dari pendopo menuju Kantor Bupati Jl. Noto Sunardi Tanah Grogot. Setelah sampai Kantor Bupati kemudian dilanjutk ....


Bupati Fahmi Buka Bimtek Manajemen Pemerintahan Desa , Dengan Adanya Bimtek Meningkatkan SDM Aparatur Desa

Balikpapan - Guna meningkatkan skill dan kemampuan bagi Aparatur Desa, ratusan jajaran aparat desa se-Kabupaten Paser diberikan bimbingan teknis (BIMTEK) di hotel Jatra Balikpapan, Kamis (10/11/22). Bimtek  dibuka langsung Bupati Paser dr. Fahmi Fadli, dan dihadiri Kepala DPMD ....


Tingkatkan Kewaspadaan Penyebaran Covid 19 Di Kabupaten Paser, Bupati Fahmi Instruksikan Swap Massal Dilingkungan Sekretariat Daerah

Tana Paser – Untuk meningkatkan kewaspadaan penyebaran Covid 19 di Kabupaten Paser khususnya di jajaran instansi Pemerintah Kabupaten Paser, Bupati Paser Fahmi Fadli melalui Satgas Covid 19 menginstruksikan pelaksanaan swap antig ....


Fahmi Himbau ASN Wajib Ikut Seminar Motivasi Kinerja ASN

Tana Paser – Keinginan Bupati Paser dr Fahmi Fadli untuk meningkatkan kinerja ASN dilingkungan Pemerintah Kabupaten Paser bukanlah sekedar lips service. Setelah SIMANDIRI dan  e-Presensi digunakan, seminat terkait kinerja ASN pun digelar. Fahmi menghimbau a ....


Dimuat dalam 0.0490 detik dengan memori 0.98MB.