Hastag:mengikuti

Siaran Pers

Pejabat Pengawas di Pemkab Paser Ikuti Diklat Pim IV secara Online

TANA PASER – Sebanyak 31 pejabat pengawas atau setingkat Eselon IV di lingkungan Pemerintah Kabupaten Paser mengikuti Pendidikan dan Latihan Kepemimpinan (Diklat Pim) IV yang berlangsung dengan sistem Pelatihan Jarak Jauh (PJJ). Mereka tergabung dalam Diklat Pim Angkatan VI yang dilaksanakan oleh ....


Guru Fikih MA Se Paser Ikuti BIMTEK Kurikulum Madrasah

Tana Paser - Sebanyak 14 orang Guru Bidang Studi Fikih Madrasah Aliyah (MA) se Kabupaten Paser mengikuti bimbingan teknis (BIMTEK) Implementasi Kurikulum KMA 183 dan 184 tahun 2019 secara daring bersama guru-guru Fikih MA seluruh Indonesia, S ....


Gugus Tugas Covid-19 Berubah Jadi Satuan Tugas Covid-19

TANA PASER – Gugus tugas penanganan Covid-19 Kabupaten Paser kini bertransformasi menjadi Satuan Tugas (Satgas) penanganan Covid-19 dan pemulihan ekonomi, mengikuti Peraturan Presiden Nomor 82 tahun 2020 tentang Komite Penanganan Corona Virus Disease 2019 (Covid-19) dan Pemulihan Ekonomi Nasional ....


Alumni Pelatihan BBPLK Medan Buka Usaha Mandiri di Paser

TANA PASER – Sejumlah warga Paser yang beberapa waktu lalu mendapatkan kesempatan untuk mengikuti pelatihan keterampilan di Balai Besar Pengembangan Latihan Kerja (BBPLK) Medan kini sudah bisa membuka usaha sendiri di Paser. Pelatihan ini atas kerja sama BBPLK Medan dan Dinas Tenaga Kerja dan Tra ....


141 Guru di Paser Belajar Ngajar Daring

Tana Paser – Selvi Sri Handayani, S.Pd.SD bersama 140 guru SD/MI dan SMP/ MTs di Kabupaten Paser mengikuti pelatihan jarak jauh (PJJ) yang diselenggarakan oleh Tanoto Foundation dari tanggal 10 hingga 13 Juli 2020.  Pelatihan ini juga didukung oleh Dinas Pendidikan Kabupaten Pas ....


Lantik Anggota BPD, Arief ajak berbenah membangun sistem kerja dengan dukungan Kemajuan IT untuk menyambut era Revolusi 5.0

Batu Sopang - Sesi kedua Pelantikan Anggota BPD Kecamatan Batu Sopang (24/6) berlangsung di gedung serba guna Desa Songka. Sebagaimana kegiatan sebelumnya kegiatan juga dilaksanakan mengikuti standar protokol kesehatan Pandemi Covid 19. ....


BLK Seleksi Calon Peserta untuk Ikuti Pelatihan Gratis di Medan

TANA PASER – Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Kabupaten Paser melalui UPTD Balai Latihan Kerja (BLK) Tanah Grogot memiliki kesempatan untuk mengirimkan calon tenaga kerja guna mengikuti pelatihan secara gratis di Balai Besar Pengembangan Latihan Kerja (BBPLK) Medan. Ada beber ....


Dimuat dalam 0.1928 detik dengan memori 0.73MB.