Hastag:sebanyak

Siaran Pers

Pejabat Pengawas di Pemkab Paser Ikuti Diklat Pim IV secara Online

TANA PASER – Sebanyak 31 pejabat pengawas atau setingkat Eselon IV di lingkungan Pemerintah Kabupaten Paser mengikuti Pendidikan dan Latihan Kepemimpinan (Diklat Pim) IV yang berlangsung dengan sistem Pelatihan Jarak Jauh (PJJ). Mereka tergabung dalam Diklat Pim Angkatan VI yang dilaksanakan oleh ....


20 Guru MAN IC Paser, Vaksinasi Covid-19

Tana Paser - Sebanyak 20 Guru MAN Insan Cendekia Paser, melaksanakan vaksinasi covid-19 pada Selasa pagi (02/03/21), di Puskesmas Lolo, Kecamatan Kuaro Kabupaten Paser. Sebagaimana diketahui, guru dan tenaga kepependidikan merupakan salah satu galongan masyarakat yang menjadi prioritas penerima v ....


Ma’had IAIN Samarinda Studi Wawasan ke MAN IC Paser

Tana Paser - Sebanyak tiga orang utusan dari Ma’had Al-Jami’ah (Pesantren Kampus) IAIN Samarinda melakukan Studi Wawasan ke MAN Insan Cendekia Paser, Rabu(03/02/21). Studi dan kunjungan silaturrahim tersebut bertujuan mempererat hubungan silaturrahim antar kedua lembaga. Selain itu, untuk menggal ....


10 ASN MTsN 1 Paser Terima Satya Lencana di HAB Kemenag ke 75

Tanpa Paser – Rabu (06/01) Sebanyak sepuluh Aparatur Sipil Negara (ASN) dibawah naungan Kementerian Agama Kabupaten Paser dan satuan kerja Madrasah Tsanawiyah Negeri 1 Paser menerima penghargaan satya lencana masa pengabdian 10 dan 20 tahun lebih. Kepala MTsN 1 Paser Ridayatullah menyebutkan, Saty ....


Transmisi Lokal Covid-19 Masih Terjadi di 5 Kecamatan

TANA PASER – Pasien baru Covid-19 yang diumumkan Sabtu (19/12) sebanyak 11 orang semuanya dari transmini lokal, dan berasal dari 5 kecamatan. Yaitu Batu Sopang 3 pasien, dan masing-masing 2 pasien di Paser Belengkong, Kuaro, Tanah Grogot dan Batu Engau. Pasien baru ini diberi ko ....


Tanah Grogot di Zona Kuning Covid, Muara Komam dan Long Kali Zona Hijau

TANA PASER – Kecamatan Tanah Grogot kini berada di zona kuning dengan 24 pasien yang dirawat. Ini menyusul pengumuman bahwa dari 40 pasien Covid yang dinyatakan sembuh pada Kamis (3/12), sebanyak 26 di antaranya berasal dari Kecamatan Tanah Grogot.Ini menjadika ....


Dimuat dalam 0.2056 detik dengan memori 0.73MB.