Hastag:kasus

Siaran Pers

Pasien Positif Covid 7 Perempuan dan 2 Laki-laki

TANA PASER – Grafik Covid-19 di Kabupaten Paser sejak pertengahan pekan lalu menunjukkan tren yang meningkat dalam hal jumlah kasus yang positif. Terbaru, Senin (12/10) diumumkan ada 9 pasien positif, yang terdiri dari 7 perempuan dan 2 laki-laki. Mereka berasal dari Kecamatan Tanah Grogot dan Ba ....


Pasien Positif Covid Sisa 17 Orang

TANA PASER – Ada sisi menggembirakan pada kasus Covid-19 di Kabupaten Paser, yaitu semakin banyaknya pasien yang dinyatakan sembuh. Terakhir, pada Selasa (11/8) diumumkan ada 8 pasien yang sembuh, sehingga sekarang tersisa 17 yang menunggu kesembuhan.Juru Bicar ....


Dalam 3 Bulan, Pasien Covid di Paser Capai 60 Orang

TANA PASER – Sejak kasus positif Covid pertama, Jumat 17 April 2020 lalu atau tepatnya 3 bulan, hingga kini sudah 60 orang terkonfirmasi positif Covid-19 di Kabupaten Paser. Jika dirata-rata, dalam 3 bulan ini ada 2 pasien positif Covid dalam setiap 3 hari. Ini menjadi ironis sekaligus mencengang ....


“Piagam Apresiasi KPK Bukti Nyata Pemkab Paser Mewujudkan Pemerintahan Bersih & Bebas Korupsi, Kolusi & Nepotisme”

SEDANG  hangat di beritakan, banyak kasus korupsi yang menyeret pejabat daerah yang marak di berbagai daerah di tanah air.Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Paser  be ....


Dimuat dalam 0.1940 detik dengan memori 0.72MB.