Siswa SDN 023 Tanah Grogot Wakili Kaltim ke O2SN Nasional
TANA PASER – Khoirul Nanda Prayoga, siswa kelas V SDN 023 Tanah Grogot menjadi salah satu siswa yang akan mewakili Provinsi Kalimantan Timur di Olimpiade Olahraga Siswa Nasional, yang rencananya akan berlangsung di Medan, Sumatera Utara 2-9 September mendatang. ....