Sekda Pimpin Upacara Hari Keselamatan dan Kesehatan Kerja
TANA PASER- Upacara Hari Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) Nasional dan Pernyataan dimulainya Bulan Keselamatan dan Kesehatan Kerja Nasional Kabupaten Paser dipimpin oleh Sekretaris Daerah (Sekda) Paser AS Fathur Rahman, di halaman kantor bupati, Kamis (16/2). ....