Hastag:berada

Siaran Pers

Tanah Grogot di Zona Kuning Covid, Muara Komam dan Long Kali Zona Hijau

TANA PASER – Kecamatan Tanah Grogot kini berada di zona kuning dengan 24 pasien yang dirawat. Ini menyusul pengumuman bahwa dari 40 pasien Covid yang dinyatakan sembuh pada Kamis (3/12), sebanyak 26 di antaranya berasal dari Kecamatan Tanah Grogot.Ini menjadika ....


Sekda Harapkan Perangkat Daerah Kejar Realisasi

TANA PASER – Sekretaris Daerah Kabupaten Paser Katsul Wijaya berharap Perangkat Daerah berlomba-lomba untuk mengejar realisasi penggunaan dana APBD yang pada akhir triwulan III lalu masih berada di angka 54 persen.Saat membuka Rapat evaluasi realisasi serapan anggaran pembangunan Kabupaten ....


Tanah Grogot Sempat Masuk Zona Merah Selama Sehari

TANA PASER – Zonasi Covid-19 di Kabupaten Paser sempat menunjukkan Kecamatan Tanah Grogot selama satu haru berada di zona merah, yakni pada Senin (9/11). Saat itu pasien dari Kecamatan Tanah Grogot yang dirawat berjumlah 55 orang. Bersamaan dengan itu Paser memiliki 71 pasien yang dirawat. ....


Paser di Zona Merah Covid-19

TANA PASER – Kabupaten Paser akhirnya berada di zona merah setelah ada pasien baru yang terkonfirmasi positif Covid-19 sebagaimana diumumkan Juru Bicara Gugus Tugas Covid-19 Amir Faisol, Rabu (14/10) malam. Kini jumlah pasien yang sedang dirawat ada 52 orang. Sistem zonasi dari Gugus Tugas Provin ....


Dimuat dalam 0.0480 detik dengan memori 0.98MB.