Pemkab Akhiri Safari Ramadhan di Tanah Grogot
TANA PASER – Kecamatan Tanah Grogot menjadi pelaksana pamungkas kegiatan Safari Ramadhan 1438 H yang dilaksanakan Pemerintah Kabupaten Paser bekerja sama dengan pihak kecamatan dan warga. Safari penutup ini berlangsung di Masjid Nurul Iman Desa Tanah Periuk, dan seperti biasa, j ....